Kamis, 07 November 2013

PENALARAN DEDUKSI (tugas sofskil 3 dan 4)

PENALARAN DEDUKSI (SECARA LANGSUNG)
1. Semua S adalah P
Semua P adalah S
Semua kadal adalah merayap
Sebagian yang merayap adalah kadal

Semua batang rokok adalah berwarna putih
Sebagian yang berwarna putih adalah batang rokok

2. Tidak satupun S adalah P
Tidak satupun P adalah S
Tidak satupun skateboard adalah bulat
Tidak satupun yang bulat adalah skateboard

Tidak satupun karet adalah tidak lentur
Tidak satupun yang lentur adalah karet

3. Semua S adalah P
Tidak satupun S adalah tak P
Semua helm adalah pelindung kepala
Tidak satupun helm yang tak pelindung kepala

Semua makhluk hidup adalah minum
Tidak satupun makhluk hidup yang tak minum

4. Tidak satupun S adalah P
Semua S adalah tak P
Tidak satupun semut adalah lalat
Semua semut adalah tak lalat

Tidak satupun besi adalah plastik
Semua besi adalah tak plastik

5. Semua S adalah P
Tidak satupun S adalah tak P
Tidak satupun tak P adalah S

Semua makhluk hidup adalah berhidung
Tidak satupun makhluk hidup tak berberhidung
Tidak satupun yang tak berhidung adalah makhluk hidup

Semua makhluk hidup adalah hidup
Tidak satupun makhluk hidup tak hidup
Tidak satupun yang tak hidup ada makhluk hidup


PENALARAN DEDUKSI (SECARA TIDAK LANGSUNG)

1)  Contoh Kalimat Silogisme Kategorial

Semua laki laki keren
Ferdy adalah seorang laki laki
Jadi, Ferdy keren

Semua hewan buas bertaring
Singa adalah hewan bertaring
Jadi, Singa adalah buas

Semua manusia membutuhkan air
Budi adalah manusia
Jadi, Budi membutuhkan air


2) Contoh Kalimat Silogisme Hipotis
Jika Air dipanaskan pasti mendidih
air dipanaskan
jadi air mendidih

jika tidak dipanaskan air tidak mendidih
air tidak dipanaskan
jadi air tidak mendidih
3) Contoh Kalimat Silogisme Alternatif
Sambal adalah bumbu masakan yang tidak manis atau seperti kecap
Sambal adalah bumbu masakan
jadi sambal bukan bumbu masakan seperti kecap

Bumi adalah Bintang atau planet
Bumi adalah planet
Jadi Bumi bukan Bintang

4) Contoh Kalimat Silogisme Entismen
Yudi berada di Lombok atau Bali
Yudi berada di Lombok
Jadi, Yudi tidak berada di Bali

Semua profesor adalah orang cerdas
ferdy adalah seorang profesor
Jadi,Ferdy adalah cerdas

5) Contoh Kalimat Rantai Deduksi
Saya tidak hobi olahraga Voli
karena dia tidak dapat bermain voli
Saya diajak bermain voli
jadi saya menolaknya
Voli adalah olahraga untuk yang bisa bermain voli
saya tidak bisa bermain voli jadi saya tidak menyukainya

Dia tertawa karena bergembira baru dapat uang
Dapat uang pasti tertawa dan bergembira
jadi dia mau mendapatkan uang
dan dapat uang pasti gembira
maka dia dapat uang


Tidak ada komentar:

Posting Komentar